Minggu, 24 Juli 2011

Tugas yang dipikul


          Selama manusia hidup didunia kita mengemban tugas dari ALLAH sebagai Khalipah di muka bumi ini terikat dengan ikrar / janji yang pertama (1) dan ikrar / janji yang (2) kedua. kepada ALLAH.s.w.t
Manusia menjadi khalifah-khalifah di Bumi ( Q.s Al-An’am: 165 )
wahuwalladzii ja'alakum khalaa-ifa l-ardhi warafa'a ba'dhakum fawqa ba'dhin darajaatin liyabluwakum fii maa aataakum inna rabbaka sarii'u l'iqaabi wa-innahu laghafuurun rahiim
[6:165] Dan Dia lah yang menjadikan kamu penguasa-penguasa ( Khalifah ) di bumi dan Dia meninggikan sebagian kamu atas sebagian (yang lain) beberapa derajat, untuk mengujimu tentang apa yang diberikan-Nya kepadamu. Sesungguhnya Tuhanmu amat cepat siksaan-Nya dan sesungguhnya Dia Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.
[6:165] And He it is Who has made you successors in the land and raised some of you above others by (various) grades, that He might try you by what He has given you; surely your Lord is quick to requite (evil), and He is most surely the Forgiving, the Merciful.

            Penegasan:

Ikrar Pertama ( JANJI PERTAMA ) ( Q.s. Al-A’raf: 172 ) Di dalam proses pembentukan

RUKUN ISLAM LIMA (5) PERKARA

 1.       Mengucap dua Kalimah syahadat Ikrar kedua ( JANJI KEDUA ) Di dunia
 
 2.        SHOLAT ( Q.s. Adz-Dzaariyat: 56 ) Perintah menyembah ALLAH

wamaa khalaqtu ljinna wal-insa illaa liya'buduun
[51:56] Dan aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka mengabdi kepada-Ku.
[51:56] And I have not created the jinn and the men except that they should serve Me.

            PERINTAH MENDIRIKAN SHOLAT ( Q.s. An-Nuur: 56 ) 
wa-aqiimuu shshalaata waaatuu zzakaata wa-athii'uu rrasuula la'allakum turhamuun
[24:56] Dan dirikanlah shalat, tunaikanlah zakat, dan taatlah kepada rasul, supaya kamu diberi rahmat.
[24:56] And keep up prayer and pay the poor-rate and obey the Apostle, so that mercy may be shown to you.

Yang digaris bewahi:” adalah melaksanakan Sunah-sunah Rasulullah.s.a.w”

MENGINGAT ALLAH DALAM SHOLAT LEBIH UTAMA
( Q.s. Al-Ankabuut: 45 )
utlu maa uuhiya ilayka mina lkitaabi wa-aqimi shshalaata inna shshalaata tanhaa 'ani lfahsyaa-i walmunkari waladzikrullaahi akbaru walaahu ya'lamu maa tashna'uun
[29:45] Bacalah apa yang telah diwahyukan kepadamu, yaitu Al Kitab (Al Qur'an) dan dirikanlah shalat. Sesungguhnya shalat itu mencegah dari (perbuatan-perbuatan) keji dan mungkar. Dan sesungguhnya mengingat Allah (shalat) adalah lebih besar (keutamaannya dari ibadat-ibadat yang lain). Dan Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan.
[29:45] Recite that which has been revealed to you of the Book and keep up prayer; surely prayer keeps (one) away from indecency and evil, and certainly the remembrance of Allah is the greatest, and Allah knows what you do.

DIRIKAN SHOLAT UNTUK MENGINGAT ALLAH ( Q.s.Thaahaa’:14 )
innanii anaallaahu laa ilaaha illaa anaa fa'budnii wa-aqimi shshalaata lidzikrii
[20:14] Sesungguhnya Aku ini adalah Allah, tidak ada Tuhan (yang hak) selain Aku, maka sembahlah Aku dan dirikanlah shalat untuk mengingat Aku.
[20:14] Surely I am Allah, there is no god but 1, therefore serve Me and keep up prayer for My remembrance:

Ketika kita Manusia telah mendirikan shalat hendaklah sholat yang telah kita lakukan tatap konsistan kita laksanakan dan kita jaga untuk kita pelihara agar shalat itu berkelanjutan sesuai apa yang diperintahkan oleh ALLAH dalam Firmannya ( Qs.Al-Baqarah: 238 )
haafizhuu 'alaa shshalawaati washshalaati lwusthaa waquumuu lillaahi qaanitiin
[2:238] Peliharalah semua shalat(mu), dan (peliharalah) shalat wusthaa. Berdirilah untuk Allah (dalam shalatmu) dengan khusyu'.
[2:238] Attend constantly to prayers and to the middle prayer and stand up truly obedient to Allah.

Shalat wusthaa : Shalat yang di tengah-tengah dan yang paling utama : ( Shalat Ashar )

            Mengaku sudah Ma’rifat kemudian dengan sekehedak pengaruh jasad mudah saja untuk meninggalkan Sholat ketika terbentur pada permasalahan kehidupan duniawi harus mengadu kepada siapa? Bukankah, Sholat merupakan fasilitas yang diberikan ALLAH untuk bersyukur sekaligus ,mohon pertolongan?, Tidak bisa tidak sekalipun engkau Manusia sudah menyatakan dirimu sudah Ma’rifat kepada ALLAH Sholat tetaplah merupakan kewajiban mutlak setiap umat islam yang tahu akan Fitrah dirinya, tahu akan Ikrar yang pertama sebelum dilahirkan kedunia dan ikrar yang kedua (di dalam sholat ).
Apakah mungkin didalam kehidupan ini manusia tidak pernah terbentur pada permasalahan hidup? Umpamanya, masalah keuangan, masalah keluarga dan masih banyak lagi permasalahan-permasalahan yang lainnya untuk itulah ALLAH Berfirman didalam kitabnya tersebut dibawah ini.

Meminta pertolongan ALLAH dengan sabar dan Sholat ( Q.s. Al-Baqarah: 153 )
yaa ayyuhaalladziina aamanuu ista'iinuu bishshabri washshalaati innallaaha ma'a shshaabiriin
[2:153] Hai orang-orang yang beriman, mintalah pertolongan (kepada Allah) dengan sabar dan (mengerjakan) shalat, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar.            
[2:153] O you who believe! seek assistance through patience and prayer; surely Allah is with the patient.

ALLAH:”Sholatku, ibadahku hidup dan matiku hanya untuk ALLAH. ( Q.s Al-An’am:162 ) Doa iftitah dalam sholat ( Dari ALLAH kembali kepada ALLAH ).
qul inna shalaatii wanusukii wamahyaaya wamamaatii lillaahi rabbi l'aalamiin
[6:162] Katakanlah: sesungguhnya shalatku, ibadatku, hidupku dan matiku hanyalah untuk Allah, Tuhan semesta alam.
[6:162] Say. Surely my prayer and my sacrifice and my life and my death are (all) for Allah, the Lord of the worlds;

3.        PERINTAH PUASA ( Q.s. Al-Baqarah: 183 ) hukumnya Wajib.

yaa ayyuhaalladziina aamanuu kutiba 'alaykumu shshiyaamu kamaa kutiba 'alaalladziina min qablikum la'allakum tattaquun
[2:183] Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa,
[2:183] O you who believe! fasting is prescribed for you, as it was prescribed for those before you, so that you may guard (against evil).

 4.        PERINTAH BERZAKAT ( Q.s. Al-Baqarah: 43 )

wa-aqiimuu shshalaata waaatuu zzakaata warka'uu ma'a rraaki'iin
[2:43] Dan dirikanlah shalat, tunaikanlah zakat dan ruku'lah beserta orang-orang yang ruku'
[2:43] And keep up prayer and pay the poor-rate and bow down with those who bow down.
          
 5.        PERGI KE HAJI ( Q.s. Al-Hajj: 27 ) Kalau Mampu

wa-adzdzin fii nnaasi bilhajji ya/tuuka rijaalan wa'alaa kulli daamirin ya/tiina min kulli fajjin 'amiiq
[22:27] Dan berserulah kepada manusia untuk mengerjakan haji, niscaya mereka akan datang kepadamu dengan berjalan kaki, dan mengendarai unta yang kurus yang datang dari segenap penjuru yang jauh,
[22:27] And proclaim among men the Pilgrimage: they will come to you on foot and on every lean camel, coming from every remote path,
             
           Telah di uraikan diatas tadi, ada lima 5 tugas pokok manusia selama manusia masih hidup di dunia yang harus tetap di jalaninya sebelum maut atau ajal menjemputnya.sehingga diharafkan ketika ajal menjemput kita masih sempat mengucap dua kalimah syahadat untuk terahir kali sebagai ikrar penutup atau ikrar ketiga.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar